Sereal kami yang difortifikasi – Ini tentang kekebalan tubuh!

You can also add some immunity-supporting toppers to your Nestlé fortified breakfast cereals.

Kata 'fortifikasi' berarti 'dinding pertahanan atau penguatan lain yang dibangun untuk memperkuat suatu tempat terhadap serangan' – jadi apa hubungannya dengan sereal? Nah, ketika sereal 'difortifikasi', itu berarti mengandung tambahan vitamin dan mineral untuk membantu tubuh kita berfungsi dengan baik.

 

Mengapa memfortifikasi sereal?

Makanan telah difortifikasi sejak tahun 1920-an, ketika zat gizi ekstra ditambahkan untuk membantu menghadirkan vitamin dan mineral yang kurang dalam menu makan banyak orang. Saat ini, jika kita memiliki diet seimbang, lebih mudah untuk memenuhi rekomendasi asupan zat gizi, dan semangkuk sereal pagi Anda dapat membantu keluarga mendapatkan apa yang mereka butuhkan. Faktanya, penelitian menunjukkan bahwa anak-anak dan orang dewasa yang mengonsumsi sereal sarapan yang difortifikasi lebih berpotensi mendapatkan vitamin dan mineral yang mereka butuhkan dalam sehari. 

Vitamin penting dan mineral sarat manfaat:

Vitamins
Membantu melepaskan energi

Riboflavin (B2), Niasin (B3), Asam Pantotenat (B5), Piridoksin (B6), Kalsium (Ca), Zat Besi (Fe)

Vitamins
Berkontribusi menyehatkan kulit

Riboflavin (B2), Niasin (B3)

Vitamins
Membantu sistem saraf bekerja dengan baik

Riboflavin (B2), Niasin (B3), Piridoksin (B6), Kalsium (Ca)

 

Vitamins
Berkontribusi menyehatkan darah

Piridoksin (B6), Asam Folat (B9), Zat Besi (Fe), Riboflavin (B2)

Vitamins
Penting bagi pembelahan sel alami

Asam Folat (B9), Kalsium (Ca), Zat Besi (Fe)

Vitamins
Menjaga sistem kekebalan tubuh bekerja dengan baik

Piridoksin (B6), Asam Folat (B9), Zat Besi (Fe)

Vitamins
Berkontribusi menyehatkan tulang dan gigi

Kalsium (Ca)

 

Vitamins
Membantu mengurangi kelelahan

Riboflavin (B2), Niasin (B3), Asam Pantotenat (B5), Piridoksin (B6), Zat Besi (Fe), Asam Folat (B9)

Vitamins
Berkontribusi pada perkembangan kognitif

Zat Besi (Fe)

Footnote